Penghematan Tagihan Pajak Sebesar 97,3%

Konsultan Pajak Profesional

Person putting coin in a jar

Menanggapi Surat Cinta dari kantor pajak di perusahaan konstruksi

Latar Belakang Kasus

PT. Wontu Sumber Rejeki, sebuah perusahaan jasa konstruksi, menerima Surat Permintaan Penjelasan atas Data dan Keterangan (SP2DK) dari otoritas pajak terkait beberapa permasalahan dalam pelaporan perpajakannya.

Highlight Kasus

Profil Perusahaan
  • Perusahaan bergerak di jasa konstruksi

Tuntutan Pajak
  • Selisih pembelian PPN, gaji PPh 21, dan PPh 23 yang belum dibayar

  • Total yang harus dibayar sekitar Rp8.391.200

Hasil Penanganan
  • Berhasil mengurangi kewajiban pajak setelah mengajukan keberatan

  • Tuntutan awal Rp8.391.200 berhasil kami kurangi menjadi Rp224.200

  • Hemat 97,3% dari nilai awal yang ditagih kantor pajak

Hemat 97,3%

Klien berhasil menghemat tuntutan pajak sebesar 97,3%

Nilai yang diselamatkan

Menghemat pembayaran pajak Rp8.167.000

Sesuai Aturan

Langkah ditempuh atas dasar hukum yang jelas dan benar

Kronologi Permasalahan

  • 1

    PT. Wontu Sumber Rejeki menerima SP2DK dari otoritas pajak

  • 2

    Perusahaan meminta bantuan kami untuk menangani SP2DK

  • 3

    Kami mempelajari kasus dan menemukan kesalahan perusahaan

  • 4

    Kami mengajukan keberatan kepada kantor pajak dengan argumentasi yang kuat

  • 5

    Keberatan diterima, dan perusahaan berhasil menghemat pembayaran pajak

Analisis dan Solusi

Setelah mempelajari kasus, kami menemukan bahwa kesalahan terjadi karena ketidaktahuan perusahaan dalam hal perpajakan. Kami kemudian mencari celah untuk membantu perusahaan mengurangi beban pajak yang harus dibayar dengan mengajukan keberatan yang disertai argumentasi yang kuat.

Argumentasi Kunci

  • 1

    Terdapat pembelian kepada non-PKP, sehingga tidak ada kewajiban PPN

  • 2

    Gaji karyawan masih di bawah PTKP, sehingga tidak terutang PPh 21

  • 3

    Mengakui kesalahan dan membayar PPh 23 yang belum dibayar

  • 4

    Kami kemudian menyusun strategi membayar PPh 23 dengan jumlah kecil untuk menghindari pemeriksaan lebih lanjut

Keberhasilan Penyelesaian

Berkat argumen dan data yang kami hadirkan, tuntutan pajak berhasil turun.
  • Berhasil mengurangi kewajiban pajak yang harus dibayar

  • Menghemat pembayaran pajak dari Rp8.391.200 menjadi Rp224.200

  • Menyelesaikan permasalahan dengan cara yang sesuai dengan ketentuan perpajakan

Kunci Keberhasilan

  • 1

    Pemahaman yang mendalam tentang peraturan perpajakan

  • 2

    Kemampuan untuk menganalisis kasus dengan cermat

  • 3

    Keterampilan dalam menemukan celah dan argumentasi yang kuat

  • 4

    Komunikasi yang baik dengan otoritas pajak

Pembelajaran Penting

Kasus ini menyoroti beberapa aspek krusial dalam penanganan pajak:
Adaptasi

Pentingnya pembelajaran mendalam tentang karakteristik bisnis klien

Kepiawaian

Kemampuan untuk mencari solusi yang terbaik pada setiap kasus yang dihadapai klien

Profesional

Bantuan dari konsultan pajak memberikan solusi efektif yang sesuai dengan peraturan

Berkat pendekatan strategis dan argumen yang kuat, kami berhasil menyelesaikan kasus ini dengan sukses. Perusahaan berhasil menghemat pembayaran pajak sebesar Rp8.167.000, yang awalnya harus membayar Rp8.391.200. Pencapaian ini hampir memenangkan seluruh kasus, namun kami menyadari bahwa untuk kemenangan besar, terkadang diperlukan pengorbanan kecil.

Jangan biarkan masalah pajak Anda membesar

Kasus ini menunjukkan pentingnya pendekatan strategis dan pengelolaan perpajakan yang efektif bagi perusahaan. Dengan keahlian dan pengalaman kami dalam bidang perpajakan, kami mampu memberikan solusi yang tepat dan mengoptimalkan posisi fiskal perusahaan.

Jika Anda menghadapi tantangan serupa atau ingin memastikan kepatuhan dan efisiensi perpajakan, jangan ragu untuk menghubungi tim ahli kami. Bersama-sama, kita dapat mengembangkan strategi yang solid dan memberikan nilai tambah bagi bisnis Anda.

Hubungi kami sekarang untuk mendapatkan pendampingan yang Anda butuhkan dalam mengelola perpajakan bisnis Anda.

TARIF LAYANAN

Hubungi Kami Melalui Panggilan Telepon Maupun WhatsApp, GRATIS!

Ceritakan masalah perpajakan yang sedang Anda hadapi. Kami akan bantu memberikan masukan yang paling efisien dan legal.

Setelah Anda merasa yakin dengan kemampuan kami, kita bisa berdiskusi lebih lanjut mengenai tarif untuk mengeksekusi rencana perpajakan Anda.

Win-win solution!

KONSULTASI GRATIS

Free
  • 30 MENIT KONSULTASI PAJAK
  • PANGGILAAN TELEPON ATAU WHATSAPP
  • ANALISA AWAL MASALAH PAJAK
  • SOLUSI LANGSUNG DARI KONSULTAN BERPENGALAMAN

SPT TAHUNAN

Rp5,000,000
  • PENYUSUNAN SPT TAHUNAN LENGKAP
  • REVIEW DOKUMEN PAJAK
  • PERHITUNGAN PAJAK
  • PELAPORAN PAJAK
  • PENDAMPINGAN PASCA LAPOR
  • KONSULTASI GRATIS SAMPAI SELESAI

CUSTOM CASE

Custom
  • PENANGANAN KASUS PAJAK SECARA KHUSUS
  • PAJAK PERUSAHAAN OMSET >5M
  • PENYELESAIAN SENGKETA PAJAK
  • PENDAMPINGAN SIDANG PAJAK
  • PENDAMPINGAN BERKELANJUTAN

Real problems, real solutions: Explore our case studies

Recently completed projects

SPT Tahunan: Hemat 90%

SPT Tahunan: Hemat 90%

Penghematan Pajak Perusahaan Kepabeanan

Penghematan Pajak Perusahaan Kepabeanan

Go to Top